Enter your keyword

Tags: perpusnas

Desember 6, 2023
Perkuat Ekosistem Literasi Digital, UNJ Bersama Perpusnas Gelar Seminar Nasional

Perkuat Ekosistem Literasi Digital, UNJ Bersama Perpusnas Gelar Seminar Nasional

Humas UNJ, Jakarta-Universitas Negeri Jakarta (UNJ) bekerja sama dengan Perpustakaan Nasional (Perpusnas) Republik Indonesia selenggarakan seminar nasional dalam rangka peringatan hari guru nasional tahun 2023, dengan mengusung tema “Peran Tenaga Pendidikan dalam Optimalisasi Ekosistem Literasi Digital”. Kegiatan ini bertempat di Gedung Ki Hajar Dewantara lantai 9 Kampus A UNJ pada Rabu 5 Desember 2023 dan […]